skip to main |
skip to sidebar
Antonio Meucci si Penemu Asli Telepon
Antonio Santi Giuseppe Meucci, (lahir 13 April 1808 – meninggal 18 Oktober 1889 pada umur 81 tahun) adalah seorang penemu berkebangsaan Italia yang penemuannya merupakan alat komunikasi modern yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat sekarang ini untuk kehidupan sosial yaitu telepon. Umumnya penemu telepon yang lebih dikenal masyarakat adalah Alexander Graham Bell, tetapi sepertinya sejarah harus ditulis ulang karena adalah seorang imigran dari Firenze (Florence), Italia yang bernama Antonio Meucci yang telah menciptakan telepon pada tahun 1849 dan mematenkan hasil karyanya pada tahun 1871.
Antonio Meucci lahir di San Frediano, dekat kota Firenze pada tahun 1808. Dia adalah lulusan Akademi Kesenian Firenze, lalu bekerja di Teatro della Pergola sampai tahun 1835, dan kemudian ditawari pekerjaan di Teatro Tacon in Havana, Kuba dan berimigrasi di sana bersama istrinya. Pada waktu senggangnya Antonio Meucci suka melakukan penyelidikan terhadap sesuatu dan menciptakan barang-barang baru tanpa putus asa. Meucci telah mengembangkan cara menggunakan setrum listrik untuk menyembuhkan penyakit dan menjadi populer karenanya.
Pada tahun 1850, dia pindah ke Staten Island, New York. Pada saat itu Meucci jatuh miskin, tetapi masih terus menyempurnakan alat yang telah diciptakannya yaitu telepon. Dikarenakan ia sakit keras dan perekonomian yang sulit, istrinya terpaksa menjual beberapa alat-alat ciptaannya hanya seharga enam dolar untuk biaya pengobatan. Setelah sembuh, Meucci bekerja keras siang dan malam untuk kembali membuat alat-alat ciptaannya. Pada tahun 1871, disebabkan tak cukup uang untuk membayar paten telepon, ia hanya membayar paten sementara yang berlaku untuk setahun dan harus diperpanjang pada tahun selanjutnya.
Meucci mencoba untuk mendemonstrasikan potensi "telegraf berbicara" ini serta membawa model dan segala keterangannya pada wakil ketua perusahaan telegraf Western Union. Setiap kali Meucci hendak menemui wakil ketua ini, Edward B.Grant selalu mengatakan bahwa dia tak ada waktu. Dua tahun kemudian, saat Meucci meminta kembali semua materi telepon di perusahaan tersebut, ternyata mereka hanya mengatakan telah "hilang".
Pada tahun 1876, Alexander Graham Bell menyandang nama sebagai penemu telepon. Setelah Meucci mengetahuinya, ia memanggil seorang pengacara untuk memprotes pada Kantor Paten Amerika Serikat di Washington. Meucci mengalami kekalahan untuk kasus ini. Setelah adanya permusuhan antara Alexander Graham Bell dengan Western Union baru terungkap bahwa Bell sebelumnya telah menyetujui membayar duapuluh persen keuntungan komersil atas "penemuannya" selama 17 tahun kepada Western Union. Antonio Meucci wafat pada tanggal 18 Oktober 1889.
Lebih dari seabad dan di seluruh penjuru dunia, Alexander Graham Bell dikenal sebagai penemu telepon. Tetapi pada tanggal 11 Juni 2002 di kongres Amerika Serikat, Antonio Meucci ditetapkan sebagai penemu telepon.
Daftar Isi Blog
-
▼
2011
(2024)
-
▼
April
(207)
- Pernah Liat The Ring Gan!!Agan Percaya ga kalo Yan...
- Lift Paling Mengerikan Di Dunia... (Pic)
- Rumah unik yang dilapisi dengan 400.000.000 lembar...
- Mengenal Humboldt squid Si Monster Laut Yang Hampi...
- Museum Anak Kolong Tangga, Museum Permainan Anak P...
- Ini Dia "THE REAL TSUBASA" & "The Next Zidane"
- Idola Baru Thailand , Bell Nuntita Thai GOT TALENT...
- Amati Keanehan Gambar ini Gan (BB+)
- Metamorfosis Emma Watson
- 15 artis wanita dengan puting yang menawan (BB++)
- Pembobolan Citibank : Apa Iya Baju Tahanan Melinda...
- [HOT]Bule itu bangga berFOTO dengan WNI gan [PIC]
- Gmn klo temen kantor agan ada yg kelewat sexy kaya...
- Isi surat Teh Rini (istri Aa Gym) kepada para wart...
- Asal Mula Kata "Tank" (Kendaraan Tempur Berantai)
- 10 Jagoan Cewek Dalam Video Games
- Macam-Macam Hujan Meteor yang Sering Menghantam Bumi
- 5 Pasukan Elit Terbaik di Dunia
- Perang Dunia ke-3 Diramalkan Pecah Pasca Olimpiade
- Ahmadinejad Pergi Haji dengan Mobil Bak Terbuka
- Foto-foto Selebriti Mancanegara Ketika Masih Kanak...
- Foto-foto Selebriti Mancanegara Ketika Masih Kanak...
- 10 Gempa Bumi Terkuat di Dunia
- Nih gan Beberapa pemain bola yang meninggal saat b...
- [EXCLUSIVE]: WONDERCON 2011 , Surganya Para Pecint...
- Tujuh Tabrakan terdahsyat versi Unix77
- ekpresi KITA KITA di toilet .. cekidott.... AGAN p...
- Ada peraturan baru di XXI
- 'Polisi Menggila' Wujud Kenakalan Polisi ?? *joged...
- Tiga Gili "Desa Dunia" di Tengah Laut Lombok
- Teknologi Tinggi Zaman Romawi yang Sulit Dipercaya
- Perbandingan Artis-artis Indonesia Dengan dan Tanp...
- Hobby George W. Bush yang sangat Unix
- Chilko, Salmon Paling Tahan Perubahan Iklim
- Gaya Tidur Yang Unix
- Misteri Danau Berwarna Biru Neon di Australia
- Dua Galaksi Ciptakan Black Hole Raksasa
- Kreatif, Karya Unik dan Artistik dari Seni Airigam...
- Ambidexterity, Bakat Langka Manusia
- 5 Cara yang unik dalam melukis
- 5 Kebohongan perempuan paling umum
- 3 Tanda Pria Tidak Bisa Dipercaya
- Organisasi Rahasia Bilderberg Group
- Persamaan yang mencengangkan antara Abraham Lincol...
- Pesulap-pesulap Indonesia yang mirip dengan pesula...
- Suku–suku di dunia yang memiliki sihir paling kuat
- [IGO] Cynthia Saumi, si Bebeb di Iklan AX*S (Pic u...
- Bosan Foto Romantis, Pasangan Ini Berfoto ala Left...
- Nih Gan Musuhnya SPIDERMAN 4 Nanti ! (+ Pic)
- Amazing] Wow.. Inilah Foto Foto Suasana Mall Di Am...
- Bagian Pesawat Air France Yang Hilang 2 Tahun Lalu...
- Motor Penakluk Setan Jalanan
- Pikap Tua yang Menawan
- Penuh Insiden, Lorenzo Berjaya
- Menengok Kehidupan Liponsos Surabaya
- Matahari Halo Hiasi Jakarta
- Malinda Dee Muncul ke Publik
- Laskar Gerindra Gugat Pembangunan Gedung DPR
- Sidang Gugatan Kaos Berlogo Garuda
- Umar-Icha Saat Menikah
- Polisi Tolak Tangguhkan Penahanan Anak SMP
- 7 Reruntuhan Kuno di Bawah Laut Yang Paling Menarik
- Poveglia, "Pulau Arwah" Dari Italia
- Ambidexterity, Bakat Langka Manusia
- 40 Lampu dengan desain ter-Kreatif dan ter-Unix
- Ilusi Optik Sebuah Desa
- Cara Menyembunyikan Pabrik Pesawat Terbang
- foto NARSIS facebook yang lagi NGE-TREN di CHINA g...
- penyelamatan seorang CEWEK yang mau BUNUH DIRI di ...
- JANGAN DITIRU : orang tua berantem di jalanan di d...
- akibat KOSTUM yang nge-JLIMET ... lady gaga JATOH ...
- Ternyata Prajurit Di Gambar Kaleng Kue Itu Bisa Pi...
- Ini Dia Wanita Pertama yang Memimpin Operasi Milit...
- Memalukan, Guru Ejek Rambut Murid di Facebook
- [HOT..agak bb+]Hasil Foto Sinar-X,dari tubuh Melin...
- Hanya Dari Sebuah Buku Bisa Jadi Gini Gan, PICT++
- 6 Wisata London Yang Harus Di Kunjungi Para Turis[...
- Semua Orang Yogoslavia Adalah Milyuner Pada Tahun ...
- 3 Organisasi Terbesar Yang Berkeinginan Menguasai ...
- Fakta Unix tentang Great Seal
- 10 Agenda Internasional Freemansory
- The Illuminati/Freemason Signature
- The Secrecy of Freemason
- Simbol Freemason dan Konspirasinya
- [pic]muka RAUL LEMOS setelah kimpoi dgn KD [ngakak]
- [ngakak] foto ababil
- Cewe ngumpet, gak pake helm! mau di tilang,. (+pic)
- Sejarah Freemasonry, Perkumpulan Rahasia Terbesar ...
- Stadion Harapan Bangsa Indonesia Mendatang
- Suasana Sekolah Di Jaman Penjajahan...Cek disini G...
- Anton LaVey: Pendiri Gereja Setan
- Mengenal 9 Lambang Setan
- Agen mata-mata cantik rusia yang ditangkap fbi
- Ternyata Ayam Bisa Berganti Kelamin Secara Alami
- Mobil Paling Kuat dan Tangguh di Dunia Buatan Sendiri
- 10 peringkat teratas PARFUM dunia
- Koleksi Foto Cewe-cewe yang pipis semabrangan
- Bintang Film di Balik Topeng Kostum Makhluk Asing
- Bersih-bersih Sungai Cikapundung
- 5 Bentuk Dari Sihir Yang Dapat di Buktikan Dengan ...
0 komentar
:a :b :c :d :e :f :g :h :i :j :k :l :m :n :o :p :q :r :s :t :u :v :w :x :y :z ;a ;b ;c ;d ;e
(moderator)
Posting Komentar
Artikel Terkait